Tuesday, January 13, 2009

KARAKTERISTIK LINUX

KARAKTERISTIK LINUX


Linux adalah sistem operasi yang di sebarluaskan secara gratis di bawah lisensi GNU General Public License ( GPL ), yang berarti juga source code Linux tersedia. Hal itulah yang membuat Linux sangat spesial. Linux terus di kembangkan oleh kelompok - kelompok ahli tanpa di bayar, yang banyak di jumpai di internet, dengan tukar - menukar kode, melaporkan bug, dan membenahi segala masalah yang ada. Setiap orang yang tertarik di persilahkan untuk bergabung dalam pengembangan Linux.


Semua software ini bisa di dapat secara gratis berdasarkan lisensi GNU General Public License, atau lisensi - lisensi lain yang mirip dengan itu. Berdasarkan lisensi ini, siapa pun bisa mendapatkan program baik dalam bentuk source code ( bisa di baca manusia ), maupun binary ( bisa di baca mesin ). Dengan demikian program tersebut dapat di ubah, di adaptasi maupun di kembangkan lebih lanjut oleh siapa saja. Yang pasti Linux gratis dan legal ( tidak melanggar hukum meng-copy-nya dari tetangga ).

No comments:

Post a Comment